Hallo Sobat Honda!
Honda Perkasa Klaten di bawah naungan PT Bintang Putra Mobilindo membuat terobosan baru dalam pelayanan customer dengan membuat aplikasi Bintang Auto. Pelanggan bisa menikmati berbagai layanan presales maupun after Sales dengan aplikasi tersebut. Aplikasi berbasis Android ini bisa didownload di Play Store. Bintang Auto ini adalah aplikasi berbasis android yang kami rilis untuk customer atau pengguna mobil Honda dalam menikmati berbagai layanan presales maupun after sales kami. Customer atau pengguna mobil Honda semakin dimudahkan cukup dengan mendonwload aplikasi BINTANG AUTO di Play Store maka akan mendapatkan kemudahan layanan Honda.
Layanan yang disediakan dari aplikasi tersebut yakni Informasi Promo & Event Mobil Honda Terkini, Booking Service Online, Emergency Service Online, Layanan Hotline/Chatting, History Service, Trade in, Info Sparepart, Ketersediaan dan Harga Sparepart maupun Layanan Test Drive.
Baca Juga : Beli Mobil Via Online jadi Pilihan
- Booking Service
Dengan adanya menu ini, bisa dengan mudah untuk melakukan booking service di dealer Honda Perkasa Klaten, tanpa harus menghubungi atau datang langsung ke dealer untuk mendapatkan nomor antrean servis. - Emergency Service
Layanan 24 Jam yang berfungsi jika memerlukan Emergency Service di area sekitar dealer Honda. - Layanan Hotline
Customer dengan mudah bisa berkonsultasi atau bertanya seputar mobil Honda dengan mengirim pesan kepada Customer Service melalui menu Hotline. Customer Service akan segera membalas pesannya. - History Service
Dapat mengetahui detail dari service mobil customer atau pengguna aplikasi, servis yang pernah dilakukan dan biaya yang telah dikeluarkan serta saran dari Service Advisor untuk tetap menjaga performa mobil pelanggan. Dengan ini, mobil pelanggan akan lebih terjaga dengan melihat riwayat mobil di history service. - Spare part
Dalam menu tersebut pelanggan dapat dengan mudah mencari informasi ketersediaan Spare Part Genuine mobil Honda diperlukan beserta daftar harganya. - Produk
Memudahkan customer mengetahui harga dan tipe terbaru mobil Honda. Aplikasi Bintang Auto juga membantu customer untuk dapat melakukan Booking Test Drive Mobil Honda
Untuk info lebih lanjut silahkan
Kunjungi dealer Honda Perkasa Klaten.
Jl. Raya Solo – Jogja No. 168 Tangkisan Pos, Jogonalan, Klaten.
Telp : 0272-3391655 / 3391365
Team Telemarketing
Dina : 082133727332
Ita : 082242421128
Official Website : www.hondaperkasaklaten.co.id
Official IG : @hondaperkasaklaten_official